Tips NgeBlog

Posted by: Mind Gamez / Category:

1. Cara Mengganti Background / Template

Yang Udah pake New Blogger Template

  • Yang pertama harus login ke blogger.com,dashboard, pilih blog yang ingin ingin diganti templatenya. Klik pada link Layout.
  • Setelah Template terbuka, pilih Edit HTML
  • Upload fil .xml yang sudah didownload, Klik Browse dan cari dimana file .xml kamu simpan, klik Upload

Yang masih pake Classic Template, mau pake yang new blogger template

  • Login ke blogger.com, dashboard, pilih blog yang ingin diganti templatenya. Klik link Template.
  • Setelah halaman Template terbuka, pilih sub menu Customize Design
  • Klik Tombol Upgrade Your Template dan pilih salah satu template yang ada, kemudian klik tombol Save Template
2. Menambah Hit Counter

1. Klik link penyedia Hit Counter,contohnya www.easycounter.com
2. Daftarkan blog anda pada link tersebut
3. Setelah disetujui copy script pada kolom yang ditampilkan
4. Pada halaman blog anda,klik "Tambah Gadget",pilih HTML/JavaScript
5. Masukkan script yang tadi anda copy,klik simpan
6. Hit Counter sudah bisa anda lihat d halaman Blog anda

3. Cara Menambah Teks Berjalan (Marque)

Text Berjalan / Efek Marquee ini sangat diminati oleh para blogger untuk di tampilkan di Blog sebagai variasi. Biasanya text berjalan ini untuk menampilkan postingan yang menonjol untuk di beritahukan kepada para pembacanya.

Marquee ini bisa di buat dengan menggunakan tag ....


Efek Marquee biasanya menggunakan atribut seperti :

BGCOLOR="warna" --> Untuk mengatur warna background (latar belakang) teks.

DIRECTION="left/right/up/down" --> Mengatur arah gerakan teks

BEHAVIOR="scroll/slide/alternate" --> Untuk mengatur perilaku gerakan

Scroll --> teks bergerak berputar

Slide--> teks bergerak sekali lalu berhenti

Alternate --> teks bergerak dari kiri kekanan lalu balik lagi ( bolak-balik bo)

TITLE='pesan" --> Pesan akan muncul saat mouse berada di atas teks

SCROLLMOUNT="angka" --> mengatur kecepatan gerakan dalam pixel, semakin besar angka semajin cepat gerakannya.

SCROLLDELAY="angka" --> Untuk mengatur waktu tunda gerakan dalam mili detik

LOOP="angka|-1|infinite" --> Mengatur jumlah loop

WIDTH="lebar" --> Mengatur lebar blok teks dalam pixel atau persen




Sekian tips NgeBlog dari MindGamez,semoga bermanfaat bagi semua <_>





0 komentar:

Posting Komentar